Wednesday, February 22, 2012

Drop down-down menu labels pada blogspot

Hai sobat blogger...Pa kabar nech? pasti baeg aja kan.. Setelah beberapa hari tidak posting,,ini saya kasih oleh-oleh sebuah tutorial yang bisa dikata bagus buat mempersimple tampilan Label pada blogspot supaya tidak mocar-macir kemana kemari,,hehehe
Kalau dibuat simple kan jadinya rapi...

Langsung aja deh, kasian kalo nungguen ceramah saya lama-lama..hahahha

Cekidot gannn...



Untuk menyesuaikan widget label Anda di Blogger yang akan ditampilkan sebagai menu drop-down:
1. Pertama, backup dulu template sobat. Untuk melakukannya, pergi ke Dashboard Blogger, Layout> Edit HTML> Download Template Lengkap

2. Pergi ke Layout> Edit HTML di dashboard Blogger sobat. Kali ini, jangan tandai  pada "Expand Template Widget" !


3. Cari kode berikut dengan CTRL +F untuk mempercepat pencarian (tidak harus persis seperti ini, untuk blog saya misalnya, Label1 disebut Label14):





<b:widget id='Label1' locked='false' title='Labels' type='Label'>

4. Selanjutnya ganti kode di atas dengan kode di bawah ini:


<b:widget id='Label1' locked='false' title='Labels' type='Label'>
<b:includable id='main'>
<b:if cond='data:title'>
<h2><data:title/></h2>
</b:if>
<div class='widget-content'>
<br/>

<select onchange='location=this.options[this.selectedIndex].value;' style='width:200px'>
<option>Labels</option>
<b:loop values='data:labels' var='label'>
<option expr:value='data:label.url'><data:label.name/>
</option>
</b:loop>
</select>

<b:include name='quickedit'/>
</div>
</b:includable>
</b:widget>

5. Save Template

Cukup mudah kan sobat blogger ^^, Semoga tutorial ini bisa bermanfaat ^^

No comments:

Post a Comment

Luangkanlah waktu untuk berkomentar di blog ini. Berkomentarlah secara bijak( jangan SPAM). Komentar anda adalah suatu kebanggaan buat saya.

PERSIAPAN SEBELUM MENGAJAR | CINTAILAH PROFESI ANDA

  Bila seseorang sedang jatuh cinta, apa pun akan dilakukan untuk   mendapatkan cintanya. Tidak cukup waktu, energi, harta,   benda, bahkan ...